Berikut Ini Penjelasan, Tujuan Dibuat Peta Rakitan

Posted on

Pada artikel kali ini kang darus akan membahas tentang Penjelasan, Tujuan Dibuat Peta Rakitan (Assembly Chart)

Berikut Tujuan Dibuat Peta Rakitan (Assembly Chart)
1. Bagaimana komponen-komponen ini bergabung bersama
2. Aliran komponen ke dalam sebuah rakitan
3. Gambaran menyeluruh dari proses rakitan
4. Suatu gambaran awal dari pola aliran bahan
5. Komponen-komponen yang membentuk produk
6. Komponen yang menjadi bagian suatu rakitan-bagian
7. Komponen yang menjadi bagian suatu rakitan-bagian
8. Urutan waktu komponen bergabung bersama