Pada artikel kali ini kang darus akan membahas tentang Penjelasan, Ciri Mitosis
Berikut ini Ciri-Ciri Mitosis antara lain sebagai berikut;
1. Jumlah sel anak yang diciptakan dari pembelahan mitosis adalah dua buah
2. Sifat sel anak juga sama dengan sifat dari sel induknya
3. Terjadi pada sel tubuh (sel somatik) contohnya pada jaringan embrional
4. Melewati tahapan pembelahan yaitu interfase, profase, metafase, anafase, serta juga telofase
5. Pembelahan mitosis ini hanya berlangsung satu kali
6. Jumlah kromosom sel anak ini sama dengan jumlah kromosom yang ada pada induknya, yakni 2n (diploid)
7. Tujuannya dalam pembelahan mitosis ini adalah untuk memperbanyak sel-sel