Simak Mengenai Istilah halusinasi

Posted on

Pada artikel kali ini kang darus akan membahas Istilah Halusinasi

Istilah Halusinasi

halusinasi merupakan gejala yang ditandai dengan adanya sensasi yang diproses oleh otak dan dapat mempengaruhi kerja indra seseorang.
Penyebab halusinasi
Gejala halusinasi dapat dipicu oleh beberapa penyebab, di antaranya:

Gangguan mental – berbagai gangguan mental yang menyebabkan seseorang tidak dapat menyebabkan kenyataan dan imajinasi seperti delusi dapat menyebabkan halusinasi. Gejala halusinasi juga dapat terjadi pada penderita skrzofernia, dementia, dan delirium.
Penyalahgunaan obat – hal ini penyebab yang umum dalam menyebabkan halusinasi. Seseorang dapat mendengar atau melihat sesuatu yang tidak nyata jika mereka dalam kendali alkohol, kokain dan obat-obatan halusinogen.
Kekurangan waktu tidur – lebih mungkin terjadi jika seseorang mengalami kekurangan waktu tidur atau tidak tidur dalam waktu beberapa haria atau waktu yang lebih lama.
Kondisi kesehatan – terdapat berbagai kondisi kesehatan yang menyebabkan seseorang mengalami halusinasi di antaranya:
Sedang menjalani pengobatan
Penyakit dengan stadium terminal seperti pada kanker, AIDS, atau gagal ginjal dan liver.
Mengalami Parkinson
Demam tinggi
Migrain
Isolasi sosial, terutama pada lansia
Cacat indera pendengaran dan pengelihatan
Epilepsi