Pada artikel kali ini kang darus akan mebahas Perediksi Soal UN Biologi SMA 2019 dan Pembahasannya.
Berikut ini Soal UN Biologi 2019, Beserta Jawabnya,
Pilihan Ganda 1-30
1. Tahapan sintesis protein :
1. Penempelan RAN polymerase dapa molekul DNA
2. Pergerakan RNA polymerase sehingga dihasilkan rantai DNA
3. Pemisah rantai RNA dari template
4. Penambahan senyawa kimia sehingga dihasilkan mRNA
Tahapan selanjutnya dari sintesis protein tersebut (tahap ke – 5 ) adalah…
A. pemasangan subunit ribosom besar
B. pengenalan kodon AUG oleh subunit ribosom kecil
C. Pembuatan rangkaian asam amino yang dibawa oleh tRAN
D. mRAN selesai dicetak meninggalkan nucleus menuju
Jawaban: D
2. Transpor electron yang berlangsung di dalam mitrokondria. Prosesnya akan berakhir setelah electron H+ bereaksi dengan oksigen yang berfungsi sebagai akseptor terakhir dan akam membentuk…
A. NADH
B. CO2
C. FADH
D. H2O
Jawaban: D
3. Hutan yang dijadikan areal tndustri akan mengakibatkan terganggunya keseimbangan makhluk hidup yang antara lain ditunjukan oleh…
A. Hilangnya humas tanah
B. Berkurangnya sumber air
C. Menurunnya kesuburan tanah
D. Hilangnya keanekaragaman
Jawaban: A
4. Bacalah pernyataan berikut denan semaksimal !
1. Dapat menduplikasikan diri pada saat membelah
2. Mengandung informasi genetic
3. Kadarnya berubah-ubah berdasarkan sintesin protein
4. Membentuk rantai tunggal yang panjang
Ciri-ciri DNA adalah…
A. 2 dan 4
B. 1 dan 2
C. 1 dan 3
D. 3 dan 4
Jawaban: B
5. Warna bulu hitam pada kucing dikendalikan oleh gas H yang dominan terhadap gen bulu putih (h) perkawinan dua ekor kucing menghasilkan keturunan dengan ratio fenotip hitam ; putih = 1 : 1 Genotip kedua induk masing-masing adalah…
A. HH dan HH
B. hh dan hh
C. HH dan hh
D. Hh dan hh
Jawaban: C
6. Biji kacang hijau di rendam dalam air selama 2 jam , lalu di pindahkan ke dalam wadah tertutup beberapa hari kemudian biji mengalami perkecambahan peran air pada proses perkecambahan biji tersebut adalah….
A. Mengandung zat makanan untuk pertumbuhan embrio
B. Menyerap zaat makanan dalam biji
C. Merangsang kerja auksin
D. Merangsang metabolism embrio dalam biji untuk tumbuh
Jawaban: D
7. Dalam proses pembuat tape ketan terjadi proses fermentasi. Urutan proses fermentasi tersebut adalah…
A. Gula – alcohol – tepung
B. Tepung – gula – alcohol
C. Alcohol – gula – tepung
D. Tepung – alcohol – gula
Jawaban: B
8. Pada manusia pemasukan udara pernapasan terjadi apalagi ….
A. Otot diagfragma berkontaksi dan otot diagfagma berkontraksi
B. Otot perut dan otot antartulang rusuk luar berkontraksi
C. Otot antartulang rusuk luar dan otot diagfragma berkontraksi
D. Otot antartulang rusuk dalam dan otot diagfragma berkontrasi
Jawaban: D
9. Ditemukan suatu organisme dengan ciri-ciri :
1. Tubuh memiliki sisik
2. Rangka terusan oleh endoskeleton
3. Bertulang belakang
4. Bernapas dengan paru-paru
5. Tipe reproduksi ovipar
Didalam klasifikasi makhluk hidup, organisme yang memiliki ciri-ciri tersebut termasuk dalam kelas….
A. Aves
B. Amphibia
C. Chondroichtyes
D. Mamalia
Jawaban: A
10. Hubungan antara tulang yang terdapat padaa pangkal lengan adalah …
A. Sendi putar
B. Sendi pelana
C. sendi engsel
D. Sendi Peluru
Jawaban: D
11. Berikut adalah ciri-ciri DNA dan RNA:
1. Double helix
2. Terletak dalam nukleoplasma dan sitoplasma
3. Mempunyai urasil
4. Berfungsi sebagai template dalam sintesis protein
5. Mempunyai gula ribosa
Yang merupakan ciri dari RNA adalah . . . .
A. 1, 2 dan 4
B. 2, 4 dan 5
C. 2, 3 dan 5
D. 1, 2 dan 5
Jawaban: D
12. Taman Nasional Komodo miskin flora dan fauna karena rendahnya curah hujan, keterjalan bukit, dan tertutup oleh rumput. Sumber daya alam di taman nasional ini perlu dilestarikan dengan tujuan . . . .
A. Meningkatkan keanekaragaman hayati di pulau komodo
B. Mencegah eksploitasi komodo
C. Mencegah kepunahan komodo
D. Meningkatkan sumber makanan komodo
Jawaban: A
13. Lactobacillus bulgaricus bermanfaat bagi manusia karena berguna untuk . . . .
A. Menghasilkan keju
B. Membuat obat pereda nyeri
C. Membuat yoghurt
D. Menghasilkan antibiotik
Jawaban: A
14. Energi yang diperoleh dalam proses respirasi anaerob pada pembentukan asam laktat jauh lebih kecil dibandingkan dengan respirasi aerob. Hal ini terjadi karena respirasi anaerob . . . .
A. Menghasilkan senyawa yang bersifat racun
B. Menghasilkan senyawa yang berkarbon 4
C. Membentuk NADH untuk daur Krebs
D. Prosesnya terjadi pada matriks mitokondria
Jawaban: A
15. Berikut ini adalah ciri-ciri hewan vertebrata:
1. Anggota tubuh berjari lima
2. Bernapas dengan insang
3. Jantung beruang empat tidak sempurna
4. Fertilisasi eksternal
5. Menghasilkan telur (ovipar)
6. Kulit bersisik dari zat tanduk
Manakah yang merupakan ciri-ciri kelompok reptil?
A. 1,3.4
B. 2,4,6
C. 1,5,6
D. 3,5,6
Jawaban: D
16. Proses pencernaan kimiawi yang terjadi di dalam lambung adalah . . . .
A. Mengubah protein menjadi asam amino
B. Mengubah protein menjadi pepton
C. Merombak karbohidrat menjadi gula sederhana
D. Mengaktifkan beberapa jenis vitamin
Jawaban: B
17. Organisme yang menimbulkan penyakit disentri dikelompokkan ke dalam protista mirip hewan karena . . . .
A. Uniseluler dan memiliki alat gerak
B. Eukariot dan multiseluler
C. Memiliki krolofil dan multiseluler
D. Memiliki krolofil dan prokariot
Jawaban: A
18. Pergerakan sendi engsel antara lengan atas dan lengan bawah menimbulkan gerakan antagonis karena . . . .
A. Gerak ekstensi otot bisep berkontraksi dan trisep berelaksasi
B. Gerak fleksi bisep berkontraksi dan trisep berelaksasi
C. Gerak fleksi bisep berelaksasi dan trisep berkontraksi
D. Gerak fleksi otot-otot bergerak saling menjauh
Jawaban: B
19. Perkembangan ilmu biologi molekuler di bidang peternakan melalui teknik fertilisasi in vitro bermanfaat untuk . . . .
A. Pemenuhan pangan berupa protein
B. Menghasilkan antibiotik
C. Pembuatan biogas
D. Mencegah penularan penyakit
Jawaban: A
20.Perhatikan pernyataan berikut ini:
(1) Membutuhkan oksigen dari udara
(2) Menghasilkan CO2 dan H2O
(3) Tidak melalui proses glikolisis
(4) Jumlah energi yang dihasilkan 2 ATP
(5) Terjadi perubahan dari asam piruvat menjadi asam laktat
Proses yang terjadi pada respirasi anaerob adalah . . . .
A. 1 dan 3
B. 4 dan 5
C. 1 dan 2
D. 2 dan 4
Jawaban: B
21.Tekanan diastole terjadi pada saat darah . . . .
A. Masuk ke bilik jantung dari serambi jantung
B. Keluar dari serambi jantung menuju seluruh tubuh
C. Keluar dari jantung menuju seluruh tubuh
D. Keluar dari bilik jantung menuju paru-paru
Jawaban: A
22.Menurut Darwin pada mulanya leher nenek moyang jerapah bervariasi. Faktor yang menyebabkan jerapah-jerapah sekarang hanya berleher panjang adalah . . . .
A. Isolasi geografis
B. Adaptasi lingkungan
C. Jenis makanan
D. Seleksi alam
Jawaban: D
23.Dalam ekosistem, kelinci memperoleh energi dari . . . .
A. Pengurai, Konsumen 1
B. Konsumen 1, produsen
C. Produsen, konsumen 2
D. Konsumen 1, konsumen 3
Jawaban: C
24.Di bawah ini tahap-tahap sintesis protein:
1. DNA membentuk RNA duta di dalam inti sel
2. Asam-asam animo diangkat oleh t RNA dari sitoplasma
3. RNA duta keluar dari inti sel
4. Terbentuk polipeptida
5. Asam-asam amino terangkai di dalam ribosom
Urutan tahapan sintesis protein adalah . . . .
A. 1-3-2-5-4
B. 2-3-1-4-5
C. 1-3-2-4-5
D 1-2-3-4-5
Jawaban: A
25.Perhatikan ciri-ciri tumbuhan berikut:
1. Sistem perakaran serabut
2. Memiliki kambium
3. Susunan tulang daun menyirip dan menjari
4. Jumlah bagian bunga umumnya 4,5 atau kelipatannya
5. Berkas pembuluh menyebar
Kelompok tumbuhan dikotil memiliki ciri-ciri . . . .
A. 2, 4, dan 5
B. 1, 4, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 1, 2, dan 3
Jawaban: A
26.Uremia adalah peradangan nefron di bagian glomerulus yang diakibatkan oleh bakteri Streptococcus sehingga dapat menyebabkan . . . .
A. Pengeluaran urin yang berlebihan
B. Urin mengandung albumin
C. Terbentuknya garam kalsium dalam rongga ginjal
D. Urea dan asam urin masuk 2018 ke dalam darah
Jawaban: D
27.Perhatikan pernyataan berikut ini:
1) Fotolisis
2) Oksigen dilepaskan
3) Energi ditangkap klorofil
4) Cahaya mengenai klorofil
5) Terbentuk NADPH2
Urutan dari reaksi terang fotosintesis adalah . . . .
A. 2-3-4-5-1
B. 4-3-1-2-5
C. 4-1-3-2-5
D. 3-4-2-5-1
Jawaban: B
28.Disilangkan tanaman mangga rasa manis buah kecil (MMbb) dengan rasa masam buah besar (mmBB). Manis dominan terhadap masam dan besar dominan terhadap kecil. Apabila F1, dikawinkan dengan sesamanya, persentase tanaman mangga F2 dengan fenotip rasa manis dan buah besar adalah . . . .
A. 56,25%
B. 18,75%
C. 25%
D. 6,25%
Jawaban: A
29. Pernyataan berikut merupakan gejala perubahan lingkungan karena faktor manusia: Daya dukung hutan menjadi berkurang
1. Daya dukung hutan menjadi berkurang
2. Terjadinya erosi tanah dan banjir di musim hujan
3. Lapisan humus terkikis, tanah menjadi subur
4. Menyebabkan pencemaran lingkungan
5. Berkurangnya lahan produktif Perubahan lingkungan yang terjadi karena penebangan hutan adalah . . . .
A. 2 dan 4
B. 1 dan 5
C. 3 dan 4
D. 1 dan 2
Jawaban: B
30.Progesteron merupakan salah satu hormon yang dihasilkan oleh folikel de graaf dalam ovarium. Hormon ini memiliki peran bagi manusia, yaitu . . . .
A. Mengatur kontraksi dinding rahim saat persalinan
B. Mempertebal dinding rahim
C. Mengatur pertumbuhan tubuh
D. Mendukung munculnya tanda-tanda sekunder pada wanita
Jawaban: B